Skip to main content

Cara Upload Stories IG Lama Sebagai Stories Baru

Sebagian orang mungkin sudah tidak asing dengan tutorial di bawah ini. Bahkan mungkin tanpa perlu melihat tutorial mereka sudah bisa melakukannya sendiri.

Namun tak sedikit juga yang masih belum tahu tentang tutorial ini. Untuk itu Brobali menuliskan tutorial di bawah hanya untuk orang-orang awam yang belum tahu atau mungkin karena mereka jarang menggunakan IG.

Penasaran tutorial apa?
Yaa.. tutorial update stories yang sudah lama untuk dijadikan stories baru.

Langsung saja.
Pertama kamu buka bagian profil.

membagikan memories IG

Kemudian lihat di pojok kanan atas terdapat ikon 3 garis, klik ikon tersebut.

memories iG

Setelah itu akan muncul menu di kanan, klik pada menu Arsip. Setelah itu cari stories lama yang akan kamu jadikan sebagai stories baru.

stories ig

Jika sudah menemukan, langsung saja klik pada stories itu maka kamu akan masuk ke tab upload stories. Nah tinggal diedit sesuka hati atau langsung dipublish saja dengan cara meng-klik ikon "Bagikan" di bagian bawah.

memories instagram

Itu dia tutorial upload stories lama untuk dijadikan stories baru.
Sangat simpel kan?
Jika kurang jelas, silahkan tonton video di bawah ini.

Suka dengan artikel tentang trik instagram? Baca juga;



Jangan lupa selalu kunjungi Brobali.com untuk mendapatkan informasi menarik lainnya
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar